Organization

Berdasarkan Surat Keputusan Dewan Pengurus Yayasan Pendidikan Telkom KEP. 0967/00/DGS-HK01/YPT/2019 untuk menunjang kegiatan tridharma, Fakultas Teknologi Informasi dan Bisnis dipimpin oleh seorang dekan yang dibantu dengan seorang wakil dekan. Sedangkan pada level prodi dipimpin oleh seorang ketua program studi.

Struktur Organisasi Fakultas Teknologi Informasi dan Bisnis